Aplikasi Excelku. Selamat datang di blog Aplikasi Excelku, terimakasih kepada Sobat Excel semua yang sudah setia mengunjungi blog sederhana Saya ini. Pada kesempatan ini kembali Saya akan berbagi tutorial mengenai VBA Excel, dan sesuai dengan judul artikel ini yaitu Remove Title Bar Userform VBA Excel.
Pastinya Sobat Excel sudah tahu bahwa di dalam Userform terdapat yang namanya title bar, yang mana title bar tersebut merupakan tempat/lokasi judul dari Userform tersebut dan juga tombol close (keluar/menutup) Userform tersebut. Namun, kita bisa menghilangkan title bar tersebut jika kita inginkan, pastinya dengan menggunakan script/kode Macro. Dan berikut ini script/kode Macro tersebut beserta langkah-langkahnya:
Remove Title Bar Userform VBA Excel
Cara Menghilangkan Title Bar Userform VBA Excel:
2. Silahkan Copas (Copy Paste) Script/kode di bawah ini dan masukkan ke dalam module tadi:
Option Explicit'https://aplikasiexcelku.blogspot.com#If VBA7 ThenPublic Declare PtrSafe Function FindWindow Lib "user32" _Alias "FindWindowA" _(ByVal lpClassName As String, _ByVal lpWindowName As String) As LongPublic Declare PtrSafe Function GetWindowLong Lib "user32" _Alias "GetWindowLongA" _(ByVal hWnd As Long, _ByVal nIndex As Long) As LongPublic Declare PtrSafe Function SetWindowLong Lib "user32" _Alias "SetWindowLongA" _(ByVal hWnd As Long, _ByVal nIndex As Long, _ByVal dwNewLong As Long) As LongPublic Declare PtrSafe Function DrawMenuBar Lib "user32" _(ByVal hWnd As Long) As Long#ElsePublic Declare Function FindWindow Lib "user32" _Alias "FindWindowA" _(ByVal lpClassName As String, _ByVal lpWindowName As String) As LongPublic Declare Function GetWindowLong Lib "user32" _Alias "GetWindowLongA" _(ByVal hWnd As Long, _ByVal nIndex As Long) As LongPublic Declare Function SetWindowLong Lib "user32" _Alias "SetWindowLongA" _(ByVal hWnd As Long, _ByVal nIndex As Long, _ByVal dwNewLong As Long) As LongPublic Declare Function DrawMenuBar Lib "user32" _(ByVal hWnd As Long) As Long#End IfSub HideBar(frm As Object)Dim Style As Long, Menu As Long, hWndForm As LonghWndForm = FindWindow("ThunderDFrame", frm.Caption)Style = GetWindowLong(hWndForm, &HFFF0)Style = Style And Not &HC00000SetWindowLong hWndForm, &HFFF0, StyleDrawMenuBar hWndFormEnd Sub
3. Copas (Copy Paste) Script/kode di bawah ini dan masukkan ke dalam Userform yang ingin kita hilangkan title barnya:
Private Sub UserForm_Initialize()'https://aplikasiexcelku.blogspot.com
HideBar Me
End Sub
Post a Comment for "Remove Title Bar Userform VBA Excel"
Tinggalkan komentar Anda pada kolom komentar di bawah ini :